Cara Terbaik Membuat Wanita Jatuh Cinta Dengan Kita - Mencintai dan dicintai adalah sesuatu hal yang paling indah memang di dunia ini, namun sekedar mencintai tentu saja sangat gampang, tetapi alangkah sulit bila dicintai contoh si abu mencintai ayu tetapi apakah si ayu mencintai si abu, nah ini yang di sebut di cintai . Oke si abu kali ini iniunix akan memberikan tips Cara menarik hati wanita idaman agar di cintai si ayu,,hoho :
Cara menarik hati wanita idaman
Jangan Terlalu Mengikat
Jika anda baru menyukainya dan ingin mendapatkannya, jangan berarti anda
harus mengikatnya dan takut untuk kehilangannya. Bebaskan dia untuk
memilih, karena dia belum menjadi milik anda sepenuhnya.
Jadilah Jujur dan Gentle
Jangan Terlalu Dekat atau Akrab Terlebih Dahulu
Kesalahan para cowok yang sering terjadi adalah mereka terlalu akrab kepada cewek yang dicintainya, jika anda terlalu akrab hal tersebut bukannya membantu tapi malah mempersulit. Saat cewek yang kita cintai terlalu akrab terhadap kita maka mereka akan menganggap kita hanya teman atau sahabatnya saja, yang paling menyakitkan adalah kita dianggap sebagai kakanya bukan sebagai orang spesial dihatinya. Maka dari itu jika anda mencintai seseorang jangan terlalu akrab pada awal-awal kenal.
Senyum Saat Bertemu Dia
Kebanyakan wanita senang dengan cowok yang murah senyum, jika bertemu pada momen-momen yang pas senyumlah kepadanya maka cewek tersebut akan tersipu malu, tapi ingat jangan keseringan. Dan jika anda pintar lelucon, buatlah dia tertawa lepas. Dari beberapa cerita yang pernah saya dengar, saat ada cewek bertemu dengan anda dan mereka senyum, seharusnya anda juga senyum, jangan malah bersika cuek, itu akan membuat sang cewek patah hati, saat bertemu kembali dengan mereka, ada kemungginak kecil mereka tidak akan senyum lagi kepada anda jika sika anda sebelumnya cuek terhadapnya.
Jual Mahal
Walaupun anda sangat menyukainya jangan terlalu menuruti apa kemauannya,
cobalah sedikit cuek dengannya. Jika anda tidak jual mahal maka dia
akan memanfaatkan anda dan membuat anda mengemis-ngemis cinta kepadanya.
Jadi, seperti yang saya katakan diatas, Jangan merasa takut bahwa anda
tidak akan memilikinya, bebaskanlah pilihannya.
Jangan Banyak Menilai
Jangan terlalu banyak menilai penampilannya saat anda ingin
mendapatkannya, dia malah akan merasa ilfeel dengan anda. Terima dia apa
adanya dan buat dia nyaman dengan anda. Jangan terlalu
banding-bandingkan dia dengan wanita lain, dia tidak suka.
Jangan Terlalu Memaksakan Kehendak
Jika anda sangat sayang terhadapnya, jangan terburu-buru dengan memaksanya untuk sayang terhadap anda, semua butuh proses untuk terbiasa. Perlu kalian ketahui seorang cewek itu tidak suka jika dipaksa, sebaiknya anda bebaskan mereka memilih untuk mencintai anda atau tidak. Hilangkan perasaan takut jika anda tidak akan memilikinya, anda harus bersabar dan menunggu hingga dia mau, cewek senang dengan cowok yang berjuang dalam menapatkan hatinya, apalagi kalau bersungguh-sungguh dan bersabar.
Tunjukkan Antusias Anda (Willing)
Tunjukkan antusias anda kepadanya, dengarkan setiap ceritanya, keluh
kesahnya, buat anda selalu ada untuk dia. Berilah solusi pada setiap
masalahnya, maka dia juga akan menjadi tertarik kepada anda.
Buat Dia Menjadi Penasaran Terhadap Anda
Anda harus membuatnya menjadi penasaran terhadap anda, entah itu penasaran dengan sikap anda, atau kegiatan anda dan lain-lain, jika mereka sudah penasaran maka mereka akan memikirkan anda setiap hari, dengan begitu secara tidak langsung membuat perasaannya terhadap anda tumbuh, dan lama-kelamaan dia akan menyukai anda.
Menjadi Yang Terbaik Baginya
Jika ada sesuatu hal, buatlah diri anda menjadi yang terbaik baginya, dan melakukan hal yang terbaik kepadanya. Tetapi anda juga harus logis, jangan mau melakukan apa saja yang dimaunya, bukannya menjadi seseorang yang ada dihatinya anda malah akan menjadi pesuruh baginya. Jadilah apa yang tebaik menurut anda secara logis dan tidak berlebihan
Tips Membuat Wanita Jatuh Cinta Kepada Kita
demikian Cara Terbaik Membuat Wanita Jatuh Cinta Dengan Kita,
yang bisa iniunix sampaikan semoga tips diatas menjadikan anda lebih termotifasi dalam mengejar dan memperjuangkan cinta anda. Terus semangat dan berjuanglah.